Senin, Januari 16, 2012

Aksi F-22 Raptor

Pesawat tempur yang mampu melakukan penetrasi ke wilayah pertahanan musuh dengan cepat dan tanpa terdeteksi akan menjadi alat tempur yang menakutkan. Kecanggihan itulah yang dimiliki salah satu pesawat buatan Lockheed Martin Amerika Serikat, yang memiliki kelebihan tak terdeteksi radar, yaitu F-22 Raptor.

jet tempur amerika
F-22 Raptor memiliki kemampuan menghindari deteksi, baik itu visual, audio, sensor, dan gelombang radar.

jet tempur amerika
Produksi pertama F-22 diresmikan pada 9 April 1997 dengan upacara peluncuran yang diselenggarakan oleh Lockheed Martin, Boeing, dan Pratt & Whitney.
 
jet tempur amerika
F-22 berdimensi panjang 18,90 meter dan tinggi 5,08 meter, rentang sayap 13,56 meter.

jet tempur amerika
F-22 dilengkapi dengan kanon M61A2 Vulcan sebagai persenjataan. F-22 memiliki tiga tempat penyimpanan senjata internal yang mampu membawa beberapa rudal sekaligus.

jet tempur amerika
Pesawat siluman ini didesain untuk menyimpan rudal di dalam badannya agar tak mengganggu fitur siluman dan kemampuan manuvernya.

jet tempur amerika
Saat akan meluncurkan rudal, katup hidrolik pada badan terbuka dan mengarahkan rudal ke sasaran. F-22 juga bisa dibekali dengan bom.

jet tempur amerika
Pesawat ini mampu melaju dengan kecepatan maksimum 2.575 kilometer per jam dan dengan kecepatan jelajah lebih dari 1.825 kilometer.

jet tempur amerika
F-22 dibuat untuk menggantikan peran F-15 sebagai dominasi garis depan Amerika Serikat dalam menyerang basis pertahanan musuh.

jet tempur amerika
Pada 2005, pesawat ini digunakan Angkatan Udara AS untuk menyerang ISIS di Suriah. F-22 Raptor milik Angkatan Udara AS melakukan misi tempur pertamanya, menjatuhkan bom pada beberapa sasaran.

jet tempur amerika